Kebanyakan
wanita langsung mendatangi cermin sesaat setelah mereka bangun tidur. Berikan
senyum manis dan sapalah diri kamu sendiri setiap harinya untuk membangkitkan semangat dalam memulai hari. Tapi, kalau
kamu tahu ada jerawat yang baru saja tumbuh, apa kamu masih bisa tersenyum?
Banyak hal pemicu jerawat tumbuh, sekalipun kamu
sudah menjaga kebersihan kulit untuk pencegahan timbulnya jerawat.
Coba
lihat, dimana jerawat kamu tumbuh dan ketahui penyebabnya lewat fakta berikut
ini ya :
Dahi Jika dilihat dari konsep pengobatan ala
China, jerawat yang tumbuh di sekitar dahi menandakan tubuh kamu kelebihan zat lemak. So, kurangi mengkonsumsi
daging merah dan makanan berlemak lainnya ya. Hal lain yang menjadi penyebab
jerawat di dahi adalah keringat dan penggunaan produk penataan rambut dari
anak-anak rambut atau poni yang menempel di
dahi kamu. Karena itu, rajin-rajinlah membersihkan rambut dan wajah ya.
Pipi Jerawat
yang tumbuh di pipi sangat mengganggu penampilan karena penampakannya yang terlihat jelas. Jerawat di daerah pipi bisa
jadi pertanda kamu mengalami alergi
lewat penggunaan produk, seperti sabun wajah, make-up, atau semprotan parfum yang secara gak disadari menguap mengenai kulit
wajah yang sensitif. Jadi, coba perhatikan lagi formula produk yang kamu
gunakan ya.
Dagu Jerawat yang tumbuh di
daerah dagu bisa mejadi pertanda hormon yang gak stabil. Atau mungkin karena
kebiasaan wanita yang memegangi dagu dengan tangan.
***
Jerawat.....?
Di :
Dahi = Ada Seseorang yg kamu sukai
Pipi Kanan = ada seseorang yg gak kamu sukai
Pipi Kiri = ada seseorang yg gak menyukai
kamu
Dagu = Ada seseorang yg menyukai kamu
Hidung = Jatuh Cinta
Artikel yang sangat bermanfaat bagi pembaca. Untuk melengkapi artikel diatas silahkan anda membaca tentang cara cara menghilangkan jerawat kecil kecil yang mungkin bisa menambah pengetahuan dan saling berbagi informasi seputar jerawat. Kunjung balik gan
BalasHapusArtikel yang sangat bermanfaat bagi pembaca. Untuk melengkapi artikel diatas silahkan anda membaca tentang cara cara menghilangkan jerawat kecil kecil yang mungkin bisa menambah pengetahuan dan saling berbagi informasi seputar jerawat. Kunjung balik gan
BalasHapus